Aming Sugandhi: Ternyata Belum Jodohnya
Jumat, 09 September 2016 – 04:57 WIB

Aming-Evelyn. Foto Instagram
jpnn.com - KOMEDIAN Aming Sugandhi sudah menyiapkan nama Afa Athaullah begitu anaknya lahir ke dunia.
Sayangnya, hal itu tidak terwujud karena istri Aming, Evelyn Nada Anjani mengalami keguguran.
“Jadi Afa Athaullah itu nama yang dipersiapkan untuk anak kami, mau cewek atau cowok,” kata Aming di kawasan Tendean, Jakarta, Kamis (8/9).
Pria 35 tahun itu menyatakan, nama yang dipersiapkan olehnya dan Evelyn memang lebih melekat pada anak cowok. Namun, ejaan dan lafalnya bisa buat cewek maupun cowok.
Aming menjelaskan, Athaullah berarti anugerah yang diberikan oleh Tuhan. Sementara, Afa adalah keajaiban.
“Ternyata belum jodohnya kami,” ungkap Aming. (gil/jpnn)
Baca Juga:
KOMEDIAN Aming Sugandhi sudah menyiapkan nama Afa Athaullah begitu anaknya lahir ke dunia. Sayangnya, hal itu tidak terwujud karena istri Aming,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cara Duta Sheila on 7 Mendukung Misi Mulia Salman Al Jugjawy
- Ini Peran Lisa BLACKPINK dalam Serial The White Lotus
- Ria Ricis: Jahat Banget Sih, Aku Salah Apa?
- 3 Berita Artis Terheboh: Vadel Bakal Dilaporkan Lagi, Razman Minta Maaf
- Ngotot Pengin Merobohkan Rumah Vadel Badjideh, Nikita Mirzani: Tunggu Nanti!
- Vadel Badjideh Ditahan, Kondisi Kesehatan Sang Ibunda Menurun?