Amran Geber Pengentasan Kemiskinan Lewat Sektor Peternakan
Senin, 16 April 2018 – 17:26 WIB
Untuk subsektor peternakan akan difasilitasi melalui kegiatan bantuan pemerintah berupa unggas sebanyak 10 juta ekor. Satu rumah tangga miskin masing-masing diberikan 50 ekor ayam.
“Kami telah membuat langkah dalam upaya pengentasan kemiskinan di desa berbasis pertanian melalui program Bedah Kemiskinan Rakyat Sejahtera (Bekerja)," kata Amran. (tan/jpnn)
Mentan Amran Sulaiman menegaskan, kementerian Pertanian akan menjalankan program-program pengentasan kemiskinan lewat sektor peternakan.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Percepat Pengentasan Kemiskinan, Kemensos-Kemendagri Bersinergi Wujudkan Data Tunggal
- Mendes Yandri dan Mensos Gus Ipul Teken MoU, Siap Berkolaborasi Entaskan Kemiskinan
- Prabowo Ingin Berguru dari China Cara Mengatasi Kemiskinan
- PHR Berupaya Mengentaskan Kemiskinan di Rokan, Rumah Energi Gelar FGD
- Menhut: Perhutanan Sosial Bentuk Keberpihakan dalam Pengentasan Kemiskinan
- Nanik S Deyang Dipanggil Prabowo, Ditugasi Mengentaskan Kemiskinan Bareng Budiman Sudjatmiko