Anak-Anak Bisa Dilarang Naik ATV di Queensland
Ia menyambung, "Jelas tak pantas bagi anak di bawah usia enam tahun untuk mengendarai semua jenis ATV."
Selanjutnya, anak-anak di bawah usia tujuh tahun tak seharusnya dibonceng sebagai penumpang ATV.
"Queensland harus memiliki undang-undang wajib untuk mencegah adanya penumpang di motor ATV, kecuali dirancang secara khusus untuk penggunaannya," ujar John.
Ia merekomendasikan kelompok industri yang bekerja dengan ‘Safe Work Australia’ untuk mengembangkan paket pelatihan nasional terakreditasi.
Ia mengatakan, Pemerintah Queensland harus membuat pelatihan wajib.
"Ini pandangan saya setelah mendengar semua bukti, bahwa sudah waktunya untuk mengambil langkah ke depan untuk memastikan bahwa mereka yang menggunakan motor yang berguna di peternakan ini, menerima pelatihan," sebutnya.
Di Queensland, helm harus wajib dikenakan jika anda mengendarai ATV (All Terrain Vehicle) atau motor segala medan atau motor beroda 4, dan anak-anak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata