Anak-anak Kehilangan Lagu, Joshua: Itu Alarm Buat Kita Semua
Kamis, 18 Agustus 2016 – 04:59 WIB
jpnn.com - JOSHUA Suherman merasa prihatin melihat anak-anak kecil, yang lebih hapal dengan lagu orang dewasa.
Namun, mantan penyanyi cilik ini paham, hal itu bukan salah mereka.
Sebab, saat ini lagu anak-anak memang sudah sangat minim, bila dibanding era 80-90 an.
"Sebenarnya itu alarm buat kita semua. Anak-anak sudah nggak punya pilihan lain selain mendengar lagu-lagu orang dewasa," ucap Joshua belum lama ini.
Karena itu, pelantun lagu Diobok-obok ini bersama artis cilik lainnya tergerak membuat komunitas yang melindungi lagu anak-anak.
"Tugas kami, yang sebenarnya juga menjadi tugas bersama untuk kasih pilihan lagu anak-anak," tandas Joshua. (chi/jpnn)
Baca Juga:
JOSHUA Suherman merasa prihatin melihat anak-anak kecil, yang lebih hapal dengan lagu orang dewasa. Namun, mantan penyanyi cilik ini paham, hal itu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ayu Ting Ting Enggan Terjun ke Dunia Politik, Ini Alasannya
- Band Dongker Berulah, DCDC Pengadilan Musik Ambil Sikap Tegas
- Yatti Surachman Bicara soal Perempuan Hebat di Industri Film dan Musik
- Penjelasan Pihak Pengadilan Agama Soal Proses Cerai Asri Welas dan Suami
- Pesan Penting Raffi Ahmad untuk Paslon di Pilkada 2024
- Bela Ko Apex, Dinar Candy: Saya Cuma Minta Keadilan