Anak-Anak Korban Permainan Pistol-pistolan di Padang (3-Habis)
Pedagang Gencar Kulakan Jelang Puasa-Lebaran
Sabtu, 25 September 2010 – 01:41 WIB

Anak-Anak Korban Permainan Pistol-pistolan di Padang (3-Habis)
Meski sudah dirazia, masih saja ada pedagang pistol mainan yang mokong. Mereka tetap menjual pistol-pistolan berbahaya itu dengan berbagai cara agar tak terendus petugas.
========================
DHIMAS GINANJAR, Padang
========================
========================
DHIMAS GINANJAR, Padang
========================
ARUS lalu lintas di Pasar Raya Padang siang kemarin (23/9) cukup padat. Bunyi klakson angkutan kota saling bertautan dengan suara para pedagang yang menjajakan barang dagangan di pinggir jalan.
Salah seorang pedagang yang sibuk merayu para pembeli adalah Heri, 40. Dia adalah pedagang mainan yang ikut berjualan di pinggir jalan setelah Pasar Raya hancur terkena gempa setahun lalu.
Lapak tempat Heri berjualan berukuran sekitar 2 x 2 meter dan beratap terpal plastik. Tidak ada penyekat dengan lapak pedagang lainnya. Pembatas antara seorang pedagang dengan pedagang lainnya mengandalkan tumpukan kardus mainan. Jika hujan, tempat Heri berjualan becek.
Meski sudah dirazia, masih saja ada pedagang pistol mainan yang mokong. Mereka tetap menjual pistol-pistolan berbahaya itu dengan berbagai cara agar
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu