Anak Buah Hartati Pasang Badan
Mengaku Sogok Bupati Atas Inisiatif Sendiri
Kamis, 04 Oktober 2012 – 19:41 WIB
Jaksa juga menghadirkan langsung pemilik PT HIP, Hartati Murdaya sebagai saksi untuk anak buahnya tersebut. Namun mantan anggota Dewan Pembina Partai Demokrat itu mengaku tidak mengetahui pemberian uang kepada Amran.
Baca Juga:
Kendati demikian Hartati tidak membantah bahwa Amran Batalipu pernah meminta sejumlah uang kepada dirinya. Hartati justru mengaku kaget karena tahu Totok Lestiyo menyerahkan uang Rp1 miliar kepada Amran. Versi Hartati, uang Rp1 miliar yang diambil dari PT HIP adalah untuk bantuan sosial kepada warga.
“Saya minta Arim mengawal uang itu, sampai keluar tanda terima. Biar ketahuan uang itu diberikan kepada siapa saja. Namun, belakangan saya tahu bahwa uang itu diserahkan Arim langsung ke Amran. Itu bikin saya marah, saya bilang ke Arim otak kamu secangkir,” tegasnya.(fat/jpnn)
JAKARTA - Sidang perkara dugaan suap penerbitan hak guna usaha (HGU) perkebunan di Buol, Sulawesi Tengah dengan terdakwa General Manajer PT Hardaya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Kompolnas Temukan Fakta Ini di Lokasi
- Kombes Taufiq: 1.615 Personel yang Dikerahkan Sangat Siap Amankan Pilkada 2024 Riau
- Majelis Masyayikh Pengin Memastikan Pesantren Tak Hanya Bertahan, tetapi Berkontribusi
- Menaker Yassierli: Formula UMP 2025 Masih Dirumuskan
- Supriyani Divonis Bebas, PGRI: Kado Hari Guru Nasional
- Benahi Sistem Transportasi Nasional, Presiden Bentuk Ditjen Integrasi & Multimoda di Kemenhub