Anak Buah Mega Minta SBY Dialog Langsung di Papua
Jumat, 11 November 2011 – 18:21 WIB

Anak Buah Mega Minta SBY Dialog Langsung di Papua
JAKARTA - Sekjen PDI Perjuangan, Tjahyo Kumolo menegaskan penyelesaian polemik yang terjadi di Papua terletak pada mindset para pejabat di Jakarta. Tjahyo Kumolo juga menyesalkan lumpuhnya Otonomi Khusus (Otsus) Papua yang menjadi salah satu pemicu berbagai kekerasan di ujung timur Indonesia itu. Ditambahkan, kondisi itu berdampak pada rendahnya akuntabilitas isu governance di Papua seperti kemiskinan, korupsi, kesehatan, Indeks Pembangunan Manusia di propinsi terkaya sumber daya alam (SDA) di Indonesia ini. "Yang akhirnya kemudian memunculkan konflik baru," ungkap Tjahyo.
"Saatnya Papua diselesaikan cara Papua setelah pelumpuhan UU Otsus oleh Jakarta. Penyelesaian Papua terletak di mindset para pejabat di Jakarta. Bukan saja sukses membangun mitos dan akhirnya menjebak kita semua dalam lubang gelap separatisme," kata Tjahyo di Jakarta, Jumat (11/11).
Anggota Komisi I DPR RI itu menegaskan keamanan yang secara material dilaksanakan selama ini menyebabkan konflik makin intensif. "Konflik menjadi siklus dead end," tegasnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Sekjen PDI Perjuangan, Tjahyo Kumolo menegaskan penyelesaian polemik yang terjadi di Papua terletak pada mindset para pejabat di Jakarta.
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?