Anak Buah Nudirman Peras WON?
Selasa, 13 Desember 2011 – 13:23 WIB

Anak Buah Nudirman Peras WON?
Orang yang mengaku staf Nudirman tersebut memang tidak merinci berapa uang yang diminta. Namun ia memberi contoh bahwa Nazaruddin memberikan uang sebesar Rp2 miliar.
Nudirman menegaskan, dirinya sama sekali tidak pernah memberi arahan kepada orang yang jika benar disebut sebagai stafnya. "Saya sama sekali tidak beri arahan. Kalau ada anak buah saya seperti itu, saya pecat," tegasnya.
Ia menegaskan, boleh tanya kepada teman-temannya yang lain, kalau sepanjang masih bisa dibantu maka ia akan membantu. "Saya bantu, sepanjang bisa bantu tapi jangan langgar aturan Undang-undang Apakah ada melaporkan ini sebagai pencemaran nama baik, Nudirman mengaku masih akan memertimbangkannya.
"Saya tidak mengerti kenapa jadi lari ke saya, ada apa di balik ini semua, apa karena saya sering bersuara lantang atau gimana," katanya. Dia menegaskan, kalau ada rekaman pembicaraannya silahkan saja dibuka. "Itu malah bagus," tegasnya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Bekas Wakil Ketua Badan Kehormatan DPR, Nudirman Munir, membantah semua tudingan yang disampaikan tersangka mafia anggaran, Wa Ode Nurhayati
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang