Anak Buah Sebut AHY dan Anies Selaras, Bakal Duet di Pilpres 2024?

Dia juga menyebutkan Anies-AHY memiliki kedekatan personal dan sering berkomunikasi serta diskusi.
"Kami melihat Mas AHY dan Mas Anies bertemu kalau berdialog atau berdiskusi itu seru. Seperti dua pendekar di tingkat tertinggi lagi jejal pukulan, tetapi saling mengisi," tutur Herzaky.
Sebelumnya, Ketua Umum Partai Nasional Demokrat (NasDem) Surya Paloh menjelaskan alasan parpolnya mendeklarasikan Anies Baswedan sebagai capres untuk Pilpres 2024.
Menurut Surya, partainya memilih figur terbaik untuk pilpres yang akan datang.
Surya mengatakan parpolnya mencari anak-anak bangsa dengan kapasitas baik dari kelompok mana pun.
Selanjutnya, NasDem memilih yang terbaik dari figur-figur yang baik itu.
"Makanya yang dicari NasDem adalah yang terbaik daripada yang baik-baik. Inilah kenapa akhirnya NasDem melihat sosok Anies Rasyid Baswedan," ujar Surya. (mcr8/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Kepala Badan Komunikasi Strategis Partai Demokrat, Herzaky Mahendra Putra menyatakan AHY dan Anies Baswedan selaras. Kode bakal jadi pasangan capres-cawapres?
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Kenny Kurnia Putra
- Prabowo Bertemu Megawati, Demokrat Singgung Soal Sikap Patriot
- Apresiasi Langkah Pemerintah Merespons Tarif Impor Trump, Demokrat: Pendekatan Cerdas
- AHY Jawab Begini Ditanya Pertemuan Prabowo, SBY, dan Megawati
- Agust Jovan Latuconsina Layak Jadi Wasekjen Demokrat: Energik dan Bertalenta
- Syahrial Nasution, Alumni Unpar yang Dipercaya AHY Jadi Wakil Sekjen Partai Demokrat
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar