Anak Diego Simeone Masuk Skuat Argentina untuk Olimpiade 2016
Jumat, 15 Juli 2016 – 18:30 WIB

Giovanni Simeone, anak dari Diego Simeone, menjadi salah satu pemain Argentina yang tampil di Olimpiade 2016. FOTO: Marca
Olarticoechea sendiri menggantikan Gerardo Martino yang mundur karena merasa tak didukung AFA. Dia kecewa setelah persiapan Olimpiade hanya diikuti 9 pemain. Martino juga dihadapkan kekecewaan setelah gagal membawa Argentina juara Copa America Centenario 2016. Di final Tim Tango kalah adu penalti dari Cile.
Olarticoechea berambisi menjadi pelatih ketiga setelah Marcelo Bielsa dan Sergio Batista yang membawa Argentina juara Olimpiade. Bielsa melakukannya pada 2004 di Athena, Batista melakukannya pada 2008 di Beijing.
Di Olimpiade 2016, Argentina tergabung bersama Honduras, Aljazair, dan Portugal. Laga pertama Argentina melawan Portugal pada 4 Agustus 2016. (epr/JPNN)
ARGENTINA - Pelatih timnas Argentina untuk Olimpiade 2016 yang digelar di Rio de Janeiro, Julio Olarticoechea, memasukkan striker Giovanni Simeone
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil