Anak Durhaka, Ngaku Kere Terpaksa Buang Mayat Ibu Sendiri
Kamis, 06 Juli 2017 – 06:32 WIB

Jenazah ibu yang dibuang anaknya. Foto: Mirror.
Disinyalir, wanita tua tersebut tewas sejak Kamis, (29/6) lalu.
Dalam foto yang beredar luas di internet, jelas terlihat cairan pembusukan keluar dari mayat itu.
Seorang pengguna internet bernama Yasno, menduga sang anak mengalami gangguan jiwa.
Tidak diketahui secara pasti apakah anak wanita itu ditetapkan sebagai tersangka atas kasus ini. (riz/fajar/jpnn)
Sesosok mayat wanita tua tanpa identitas ditemukan terbungkus kardus di tengah jalan di Kota Saratov, Rusia.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Penemuan Mayat Wanita Tanpa Kepala Bikin Geger Warga Serang
- Mayat Mr X Ditemukan Mengapung Tanpa Busana di Sungai Semarang
- Wanita yang Tewas di Magetan Dilaporkan Hilang Sejak Maret
- Geger Penemuan Mayat Wanita di Magetan, Kondisinya Membusuk
- Wartawan Tewas di Kamar Hotel, Polisi Temukan Sejumlah Obat
- Polisi Ungkap Misteri Penemuan Mayat Perempuan di Cimahi, Ternyata