Anak Kebanjiran Endorsement, Kiki Amalia: Alhamdulillah, Bersyukur Banget
Minggu, 07 April 2024 – 02:41 WIB
Pemain film Wakaf itu pun bersyukur atas rezeki yang diberikan kepadanya dan sang anak.
"Dari dalam perut sudah banyak yamg endorse. Jadi, alhamdulillah bersyukur banget," tutur Kiki Amalia.(mcr7/jpnn)
Meski baru berusia satu bulan, tetapi Kiki Amalia menyebut, anaknya sudah kebanjiran endorsement.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Masih Terima Endorsement Meski Sudah Jadi Pejabat Negara, Raffi Ahmad: Kan Enggak Ada Larangannya
- Kiki Amalia Menikmati Momen Menjadi Ibu, Begini Katanya
- Parto Ungkap Kepolosan Putrinya Amanda Caesa
- Kiki Amalia Akhirnya Ungkap Nama Anaknya yang Baru Lahir
- Kiki Amalia Melahirkan di Usia 42 Tahun, Suami: di sini Rata-rata Lahiran Normal
- Melahirkan di Usia 42 Tahun, Kiki Amalia Sangat Bersyukur