Anak Krakatau Berstatus Siaga
Aktivitas Kegempaan Mencapai 6000-7000 Per hari
Selasa, 04 Oktober 2011 – 02:00 WIB
Anton menuturkan, persebaran gas beracun dari aktivitas GAK bergantung arah mata angin dan pergerakannya selalu mencari tempat yang lebih rendah. Karena itu, selama terjadi letusan, siapa pun tidak diizinkan untuk mendekat dalam radius dua kilometer dari GAK. "Rekomendasi kami tetap dalam radius dua kilometer masyarakat jangan mendekat," ujarnya. (bud)
SERANG - Aktivitas kegempaan gunung anak Krakatau (GAK) yang terletak di perairan Selat Sunda terus bergeliat. Hingga Senin (3/10) kegempaan gunung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut
- Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
- Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB