Anak Majikan Kumat, Tendang, Injak, dan Tusuk Tiga Pegawai

Pino memastikan tidak ada korban jiwa dalam penganiayaan tersebut. Begitu mendapat laporan, pihaknya melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP). "Dua korban lainnya mengalami luka benjolan di kaki dan kepala karena diinjak-injak pelaku. Setelah dibawa ke RSUD, mereka diizinkan pulang karena lukanya tidak tergolong parah," terang Pino.
Yeni, 29, adik Hansen Setia Budi, menjelaskan bahwa kakaknya selama ini memang mengidap stres dan pernah dirawat di sebuah rumah sakit jiwa (RSJ) di Surabaya. "Kakak saya dulu memang pernah dirawat di rumah sakit jiwa karena mengalami depresi berat," ujar Yeni ketika memberikan keterangan kepada penyidik kemarin pagi.
Berdasar keterangan keluarga pelaku itulah, polisi menindaklanjutinya dengan membawa Hansen Setia Budi ke RSJ di Surabaya untuk diperiksakan kondisinya. Menurut Pino, pihaknya belum bisa menetapkan tersangka kepada pelaku maupun ancaman hukumannya. Sebab, polisi masih menunggu hasil pemeriksaan jiwa pelaku. (lel/aad/dwi/mas)
SUASANA di kawasan Jalan KH Wahid Hasyim, Kebonsari, Kecamatan Panggungrejo, Kota Pasuruan, kemarin dini hari (8/6) tiba-tiba menjadi ribut. Keributan itu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Seusai Bunuh Kekasihnya, Pria di Serang Mutilasi Korban, Motif Terungkap
- Usut Dugaan Pelecehan Oknum Dokter di Malang, Polisi Kumpulkan Alat Bukti
- Pria Tak Dikenal Nekat Ancam Warga dengan Panah di Kelapa Gading
- Karyawan Dealer Motor di Bandung Dirampok, Rp 20 Juta Digasak Pelaku
- Pengakuan Guru Ngaji Cabuli Santri di Tulungagung Bikin Naik Pitam
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka