Anak pun Perkosa Anak
Linda: Keluarga Ikut Bertanggung Jawab
Kamis, 04 April 2013 – 04:47 WIB
Menurut dia, kejadian tak hanya dibebankan kepada polisi, tapi menjadi tanggung jawab semua, khususnya orang tua. "Semua itu diawali dari keluarga. Keluarga adalah kunci untuk menyiapkan generasi lebih baik," pesan dia.
Linda berpesan perlunya keteladanan orang tua dan pendidikan karakter sejak dini dimulai di tengah keluarga. Orang tua harus terlibat penuh, karena mereka tokoh kunci agar pendidikan ini berhasil.
Sementara itu, Ketua Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak ‘Asri’ Kabupaten Bima Indah Damayanti Putri menyatakan, kendala selama ini korban enggan memberitahu dan trauma. "Itu sebabnya kami membuat forum ini untuk membantu dengan tetap mempertahankan identitas dan melindungi korban," ujar dia.
Sementara itu, kasus pemerkosaan masih marak terjadi selama 2013. Indonesian Police Watch (IPW) merilis terdapat 29 kasus pemerkosaan yang terjadi di berbagai daerah di nusantara hanya selama Januari 2013. Mayoritas korban pemerkosaan adalah anak di bawah umur.
BIMA – Kasus pemerkosaan di Indonesia tampaknya mulai mengkhawatirkan. Hampir tiap hari ada berita yang merenggut kehormatan sekaligus masa
BERITA TERKAIT
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas
- ASR Komitmen Bangun Penegakan Hukum Transparan & Adil di Sultra
- Hendri Satrio jadi Ketua IKA FIKOM Unpad