Anak SMA Ragukan Kredibilitas KPK

Anak SMA Ragukan Kredibilitas KPK
Anak SMA Ragukan Kredibilitas KPK
Rekannya, Arif Brilliandi menambahkan, lemahnya kinerja KPK bisa dilihat pada penyelesaian kasus Century dan masalah Antasari Azhar. "Pak Antasari itu kan mantan Ketua KPK juga. Jadi, makin ragu dengan KPK-nya," katanya.

Menurut Arif, proses terhadap sejumlah kasus di KPK sering terhenti tanpa alasan. "Tak jelas seperti apa perkembangannya, dan tenggelam seakan tak pernah terjadi," katanya. (sto/jpnn)

JAKARTA - Saat ini, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) diharapkan bisa menjadi alternatif atas penegakan hukum di kepolisian maupun lembaga peradilan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News