Anak Suka Ngumpat Ibu, Akhirnya Dibunuh Ayah
jpnn.com - jpnn.com - Ahmad Sulaimi (48) tega melukai Muhammad Albani, anak kandungnya sendiri, dengan senjata tajam, pada pukul 00.15 Wita kemarin.
Akibat perbuatan tersebut, nyawa Albani tak tertolong.
Bocah yang masih berusia delapan tahun itu meregang nyawa di atas kasur di ruang tamu rumahnya, Karang Bagu, Lingkungan Karang Taliwang, Cakranegara.
Kapolsek Cakranegara Kompol Haris Dinzah mengatakan, pelaku telah ditahan beberapa saat setelah melakukan tindakan sadis tersebut.
"Unit SPKT dan serse langsung datang ke lokasi," kata Dinzah kemarin.
Saat petugas mendatangi tempat kejadian perkara (TKP), massa telah berkumpul.
Mereka marah begitu mendengar perbuatan pelaku. Untung, aksi main hakim sendiri tidak terjadi.
"Massa sudah berkumpul setelah kejadian itu," ujar dia.
Ahmad Sulaimi (48) tega melukai Muhammad Albani, anak kandungnya sendiri, dengan senjata tajam, pada pukul 00.15 Wita kemarin.
- Polrestabes Palembang Berhasil Ungkap Kasus Pembunuhan Bermotif Minum Jamu
- Perempuan Muda Dibunuh di Deli Serdang, Mayatnya Ditemukan dalam Karung
- Pria Lansia di Muara Enim Dibunuh Gara-Gara Nasehati Rekan Kerja
- Bunuh Teman Wanita Seusai Berhubungan Intim, Ridho Dituntut 13 Tahun Penjara
- Kejagung Gulung Ronald Tannur di Surabaya
- Ibu Korban Pembunuhan Sebut Ada Pelaku Taruna STIP yang Tak Jadi Terdakwa