Anak Suka Ngumpat Ibu, Akhirnya Dibunuh Ayah
Sabtu, 18 Februari 2017 – 15:33 WIB

Foto: Pixabay
Dinzah mengatakan, aksi tersebut terjadi sesaat setelah pelaku terbangun dari tidur.
Tanpa pikir panjang, Sulaimi mengambil sebilah pedang di atas lemarinya.
Tanpa alasan yang jelas, pelaku mendatangi anaknya yang tengah tertidur di ruang tamu.
Dengan senjata tajam itu, Sulaimi menganiaya anaknya hingga mengakibatkan luka robek di bagian kiri kepala korban.
Setelah mengamankan pelaku ke Mapolsek Cakranegara, pihaknya menyelidiki motif tindakan tersebut.
Sebab, berdasar informasi yang diperoleh petugas, pelaku tidak punya riwayat gangguan jiwa.
"Kehidupan sehari-harinya normal. Korban juga bekerja seperti biasa. Jadi, kami masih dalami motifnya," papar Dinzah.
Saat diperiksa di Mapolsek Cakranegara, Sulaimi mengakui perbuatan tersebut.
Ahmad Sulaimi (48) tega melukai Muhammad Albani, anak kandungnya sendiri, dengan senjata tajam, pada pukul 00.15 Wita kemarin.
BERITA TERKAIT
- Respons Keluarga Korban Soal Brigadir Ade Kurniawan Dipecat Polri
- Ramai Isu Sidang Kode Etik Brigadir Ade Dibatalkan, Polda Jateng Merespons Begini
- Keluarga Korban Ungkap Proses Uji DNA dalam Kasus Pembunuhan Jurnalis Juwita di Banjarbaru
- Info Terbaru soal Oknum TNI AL Diduga Membunuh Juwita Jurnalis di Banjarbaru
- Ternyata Brigadir Ade Kurniawan Sudah Lama Rencanakan Pembunuhan Terhadap Bayi 2 Bulan
- Polda Jateng Sisir CCTV Dugaan Pembunuhan Bayi 2 Bulan yang Libatkan Oknum Polisi