Anak Vincent Rompies diduga Terlibat Kasus Perundungan, Korban Alami Memar hingga Luka Bakar
Senin, 19 Februari 2024 – 21:14 WIB

Vincent Rompies. Foto: Pretty Boys Pictures
"Masih dalam proses penyelidikan," imbuhnya singkat.
Sebelumnya diberitakan, seorang siswa Binus School menjadi korban perundungan salah satu geng di sekolahnya.
Diduga putra Vincent Rompies yang berinisial LR menjadi salah satu anggota dari geng tersebut.
LR juga diduga menjadi salah satu pelaku dalam perundungan siswa Binus School.(mcr31/jpnn)
Anak Vincent Rompies diduga terlibat dalam kasus perundungan, korban mendapat memar dan luka bakar di tubuh.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- AKBP Abdul Ungkap Kronologi dan Motif Pelaku Perundungan Siswa SMP di Kota Bandung
- Viral Perundungan Siswa SMP di Kota Bandung, Korban Dikeroyok
- Irjen Hendro Ungkap Kondisi Siswi Korban Perundungan di Babel
- Sungguh Mulia, Kapolda Babel Bantu Penyembuhan Remaja Korban Bullying di Sekolah
- Viral Perundungan Siswa MTs di Pati, Sahroni Minta Pelaku Dihukum Setimpal
- Sukurin, 3 Pelaku Perundungan Pria Berkebutuhan Khusus di Bandung Terancam 6 Tahun Bui