Anak Yatim Diajak Mencuri Sawit
Sabtu, 03 Maret 2012 – 01:41 WIB
"Kalau masalah gajimu jangan kau pikirkan, yang penting kau masuk kerja melangsir buah sawit itu, begitu juga keamanan, semuanya sudah diatur jadi tenang aja," ujar Juned kala itu.
Baca Juga:
Yakin dengan perkataan Juned, bersama sembilan orang warga lainnya, Budi masuk keareal perkebunan untuk melangsir sawit yang telah menumpuk ditempat itu. "Aku dibangunkan dari rumah sekitar jam 01.00 Wib dini hari oleh Juned, kami langsung menuju areal perkebunan, saat itu ku lihat sudah banyak buah sawit di bawah pohonnya‚" tutur Budi.
Karena tertangkap tangan mengambil tandan sawit tersebut, oleh pihak perkebunan Budi langsung diboyong ke Polres Langkat untuk diproses secara hukum. " Tersangka tidak kita tahan, sebab masih dibawah umur, kita hanya kenakan wajib lapor saja kepada bocah ini," ujar Kasat Reskrim AKP Aldi Subartono SH Sik.(wis/jpnn)
LANGKAT - Setahun yang lalu ayah Budi (16) dipanggil sang pencipta. Karena itu jugalah ia harus rela putus sekolah dibangku sekolah menengah pertama
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Analisa Reza Indragiri Soal Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Kabagops Polres Solok Selatan Tembak Kasat Reskrim yang Usut Tambang Liar, IPW Bilang Begini
- Kompolnas Sebut Polda Sumbar Harus Ungkap Fakta Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Calon Bupati Biak Numfor Jadi Tersangka Pelecehan Seksual Sesama Jenis
- Kabagops Polres Solok Selatan Langsung Serahkan Diri Seusai Tembak Mati Kasat Reskrim
- Guru PPPK di Karanganyar Makin Nelangsa, Hasil Visum Tidak Bisa Dilihat, Pemerkosa Wara-wiri