Analisis Ketua MK soal Pancasila, Bung Karno, Megawati dan Jokowi
Arief mengatakan, kebetulan Jokowi menjadi Presiden RI Ketujuh. Dalam Bahasa Jawa, tujuh berarti pitu.
“Pitu itu berarti pitulungan (pertolongan, red). Saya percaya bangsa ini selalu memperoleh pertolongan,” katanya.
Sedangkan mantan Ketua MK Moh Mahfud MD menyebut Bung Karno sebagai pemikir Islam terkemuka. Sebab, pemikiran-pemikiran Bung Karno tentang Islam dan negara sangat progresif.
“Tidak tepat menyebut Bung Karno penganut sekularisme, apalagi anti pada ide negara dan agama terutama Islam,” ujar Mahfud.
Anggota Unit Kerja Presiden Pembinaan Ideologi Pancasila (UKP-PIP) itu menegaskan, Bung Karno mampu membangun pesenyawaan yang harmonis antara negara dan agama. “Persenyawaan yang harmonis antara Islam dan negara itu ada pada Pancasila,” tegasnya.(boy/ara/jpnn)
Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Arief Hidayat menyatakan bahwa ada hubungan yang kuat antara Islam dengan Pancasila. Menurutnya, Pancasila tak terlepas
Redaktur : Antoni
Reporter : Antoni, Boy
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss
- Lihat Senyum Jokowi saat Kampanye Luthfi-Yasin di Simpang Lima Semarang
- Pramono Dinilai Samarkan Dukungan PDIP dan Megawati karena Faktor Ahok
- Dukungan Anies untuk Pram-Rano Bakal Berdampak Signifikan
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- Kumpul Bareng Komunitas Tionghoa di PIK, Ridwan Kamil Gaungkan Toleransi