Analisis Pengamat Saat Prabowo-Ganjar Terlihat Bareng Dampingi Jokowi di Kebumen

Analisis Pengamat Saat Prabowo-Ganjar Terlihat Bareng Dampingi Jokowi di Kebumen
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo terlihat bersama mendampingi Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja di Kebumen, Jawa Tengah, Kamis (9/3/2023). Foto: Dok Tim Media Prabowo

Peneliti senior IPS, Alfin Sugianto mengatakan, cawapres pilihan publik sudah mulai mengerucut ke sejumlah nama, antara lain Ganjar, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Menparekraf Sandiaga Uno, Menteri BUMN Erick Thohir, Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), dan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa.

IPS kemudian melakukan simulasi pasangan capres-cawapres untuk mengetahui tingkat keterpilihannya.(antara/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

Ada momen menarik saat Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja di Kebumen, Jawa Tengah, Kamis (9/3/2023).


Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News