Analisis Pengamat soal Pertemuan Megawati-Prabowo, Silakan Disimak

Analisis Pengamat soal Pertemuan Megawati-Prabowo, Silakan Disimak
Ray Rangkuti. Foto: Ricardo/JPNN

Sementara itu, kata Ray, pertemuan dua tokoh bagi Prabowo membuat eks Menhan RI itu bisa melonggarkan sedikit hubungan ke Presiden ketujuh RI Joko Widodo (Jokowi).

"Setelah 100 hari, kemungkinan kaitan itu makin dilonggarkan. Sebab, 100 hari berhubungan dengan Solo, tak ada kemajuan signifikan yang dicapai oleh pemerintahan Prabowo," ujarnya. (ast/jpnn)

Direktur Lingkar Madani (LIMA) Ray Rangkuti memprediksi Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri dengan Ketum Gerindra Prabowo Subianto bakal bertemu.


Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News