Analisis Pengamat Ubedilah Badrun Soal KLB PD, Menohok Moeldoko
Sabtu, 06 Maret 2021 – 00:33 WIB
Sedangkan, Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyatakan kongres luar biasa (KLB) di Sibolangit, Deli Serdang, Sumatera Utara hanya dagelan.
Putra sulung Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) pun siap melawan hasil KLB yang dianggap inkonstitusional itu.
“KLB ini dagelan, kami akan hadapi dan kami lawan. Karena kami memiliki kewajiban menjaga kedaulatan Partai Demokrat," ucap AHY dalam konferensi persnya, Jumat (5/3/2021).(fri/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Sejumlah pihak mencurigai agenda terselubung di balik kegigihan sejumlah mantan kader Partai Demokrat untuk tetap melaksanakan KLB dan mengusung Moeldoko sebagai Ketum PD.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Budayawan Anggap Jokowi Merusak Peradaban Indonesia, Rakyat Perlu Bergerak
- Ibas: Di Tangan Gurulah Masa Depan Bangsa Akan Dibentuk
- Hinca Demokrat: Kami Mendengar, Kasus Tom Lembong Sarat Balas Dendam Politik
- Peringati HKN 2024, Ibas Ajak Masyarakat Dukung dan Kawal Reformasi Kesehatan
- Eks Klien Curhat soal Survei Poltracking: Saya Rugi Besar, Data Ngaco Semua
- Anggota DPR Desak Persepi Usut Tuntas Survei Janggal Poltracking