Analisis Reza Indragiri soal Hasil Pemeriksaan Iptu Rudiana Menyentil Polri
Sabtu, 22 Juni 2024 – 07:13 WIB
Pakar psikologi forensik Reza Indragiri Amriel. Foto: Andika Kurniawan/JPNN.com
Dengan kata lain, pascapemeriksaan Propam dan Itwasum, terlarang bagi siapa pun untuk menilai Rudiana melakukan keberpihakan dalam menangani perkara.
"Alhasil, suka tak suka, sepakat tak sepakat, mari setop pening kepala. Amini saja simpulan pemeriksaan Propam dan Itwasum Polri. Beres," kata Reza Indragiri.(fat/jpnn)
Analisis Reza Indragiri soal hasil pemeriksaan Propam dan Itwasum terhadap Iptu Rudiana, ayah Eky kekasih Vina Cirebon menyentil Polri.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Kapolri Mutasi 10 Kapolda, Lemkapi Nilai Langkah Tepat Tingkatkan Kinerja dan Pelayanan
- Klarifikasi Polda Jateng soal Intimidasi Ibu Korban di Kasus Brigadir AK
- Analisis Reza soal Kejahatan AKBP Fajar Pemangsa Anak-Anak
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Ada SK yang Disiapkan untuk Honorer Lulus PPPK 2024, Menyala!
- Gandeng Polri, PalmCo Optimalkan Lahan Replanting Sawit untuk Tanam Jagung
- Pamen-Pati Polda Jabar Dimutasi dan Rotasi, Berikut Daftarnya