Anas Beber Resep Dongkrak Elektabilitas Demokrat
Senin, 18 Juni 2012 – 20:02 WIB

Anas Beber Resep Dongkrak Elektabilitas Demokrat
Cara kelima, lanjut bekas Ketua Fraksi PD di DPR itu adalah dengan terus meningkatkan prestasi PD di dalam kompetisi politik lokal, yakni pemilihan umum kepala daerah. Anas berpandangan, makin banyak kader PD berhasil di dalam Pemilukada maka basis dan jaringan politik di daerah akan makin kokoh.
Keenam, kata Anas, jika hasil survei turun, pihaknya harus makin rajin bekerja. “Masih ada waktu dan kesempatan untuk mengangkat kembali angka elektabilitas PD,” kata Anas yakin. (boy/jpnn)
JAKARTA – Hasil survei Lingkaran Survei Indonesia (LSI) yang memosisikan tingkat keterpilihan (elektabilitas) Partai Demokrat di angka 11,3
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo