Anas Bela Boediono Soal Kasus Century

Anas Bela Boediono Soal Kasus Century
Anas Bela Boediono Soal Kasus Century

"Mungkin Pak @boediono bisa membantu menemukan jejak dari "pihak-pihak yang menyalahgunakan". Tidak perlu ragu dan takut," kata Anas.

Saat ini, Anas menyatakan, tinggal KPK bekerja untuk mencari tahu siapa yang menyalahgunakan dana bailout Century. Lagipula menurut mantan anggota KPU ini, KPK sudah memiliki cukup banyak data terkait persoalan Century.

"Datanya sebagian besar sudah berada di KPK. Apakah KPK berani? Itu saya tidak tahu. Kata salah satu pimpinannya, hanya takut kepada Tuhan saja," kata Anas. (gil/jpnn)


JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa Wakil Presiden RI Boediono, Sabtu (23/11). Mantan Gubenur Bank Indonesia ini diperiksa sebagai


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News