Anas Dinilai Terjebak Pakta Integritas
Sabtu, 23 Februari 2013 – 02:20 WIB

Anas Dinilai Terjebak Pakta Integritas
"Tiga hari setelah Pidato di Cikeas, SBY mengumpulkan 33 pengurus DPD (Dewan Pimpinan Daerah) PD dan meminta menandatangani Pakta Integritas, satu butirnya menyatakan siap mundur jika terkait kasus korupsi," ujarnya.
Baca Juga:
Beberapa hari kemudian, lanjut Adian, Edhie Baskoro yang duduk sebagai anggota DPR tiba-tiba mengundurkan diri dengan alasan ingin fokus mengurus PD. Dengan ditetapkannya Anas menjadi tersangka, lanjut Adian, maka Ibas -panggilan Edhie Baskoro- sebagai Sekjen PD akan memegang kendali partai pemenang Pemilu 2009 itu. "Walau sesungguhnya Ibas hanya boneka di bawah kontrol ayah kandungnya yang menjabat Ketua Majelis tinggi Partai dan sudah mengambilalih kewenangan Ketua Umum," ujarnya.(gir/jpnn)
JAKARTA - Karir politik Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum, diprediksi telah hancur lebur di usia muda, pascapenetapannya sebagai tersangka
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran