Anas: Ini Merupakan Sinisme Politik
Soal Pengumpulan Koin untuk Presiden
Selasa, 25 Januari 2011 – 12:37 WIB

Anas: Ini Merupakan Sinisme Politik
Yang harus diketahui, kata Anas pula, Presiden yang mengungkapkan gajinya tidak pernah naik itu, bukan mengeluh dan mempersoalkannya, apalagi sampai meminta kenaikan gaji. Kata dia, yang diutamakan justru kenaikan gaji PNS dan prajurit. "Sebuah kalimat Presiden yang telah diolah, dikemas untuk kepentingan sinisme politik yang berlebihan," katanya lagi.
Namun, meskipun ada gerakan pengumpulan koin, Anas yakin kalau SBY tidak akan merasa terganggu. Presiden menurutnya, akan tetap fokus menjalankan tugasnya sebagai kepala pemerintahan. (awa/jpnn)
JAKARTA - Ketua Umum Partai Demokrat, Anas Urbaningrum menilai, pengumpulan koin untuk Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) merupakan bentuk sinisme
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Diancam Dibunuh, Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Bereaksi Begini
- KPK Percepat Penyidikan Kasus Korupsi di Telkomsigma
- 13 Santriwati Jadi Korban Syahwat Ustadz AF
- Sidang Lanjutan Hasto Kristiyanto Dihadiri Elite PDIP, Kepala Daerah, dan Keluarga
- Tegas, Bea Cukai Sidoarjo dan Satpol PP Mojokerto Sita 10 Ribu Batang Rokok Ilegal
- DPR & MenPAN-RB Fokus Pemindahan ASN ke IKN, Honorer Kecewa