Anas Minta Pemerintah Seriusi Pelayanan Transportasi
Rabu, 21 Desember 2011 – 12:55 WIB

Anas Minta Pemerintah Seriusi Pelayanan Transportasi
JAKARTA - Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Anas Urbaningrum meminta pemerintah agar lebih serius memperhatikan pelayanan transportasi menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2012. Meskipun lonjakan penumpang tidak sebanding pada saat perayaan idul fitri, namun pemerintah harus memberikan pelayanan yang maksimal. "Harus mendapatkan prioritas tinggi karena bersentuhan langsung dengan rakyat," katanya.
"Natal dan Tahu Baru itu harus mendapatkan perhatian serius, bukan hanya dari sisi keamanan tapi juga kenyamanannya," kata Anas kepada wartawan di Jakarta, Rabu (21/12).
Baca Juga:
Menurut Anas, pelayanan transportasi baik darat, laut maupun udara merupakan bentuk pelayanan yang harus mendapat prioritas tinggi karena bersentuhan langsung dengan kepentingan masyarakat.
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Anas Urbaningrum meminta pemerintah agar lebih serius memperhatikan pelayanan transportasi menjelang perayaan
BERITA TERKAIT
- Waspada, BMKG Ungkap Wilayah Indonesia yang Berpotensi Diguyur Hujan Hari Ini
- Tunjangan Model Karyawan Swasta Diterapkan untuk PPPK, Alhamdulillah
- 5 Berita Terpopuler: Gawat, Terungkap Alasan Penundaan Pengangkatan PPPK 2024, Ada Kasus Besar Apa?
- Ngobrol Bareng Ahmad Luthfi, Masyarakat Karanganyar Curhat Soal Lingkungan Hingga Pendidikan
- Lihat Itu Demo Calon PPPK 2024, Wakil Rakyat Siap Bergerak ke Pusat
- BKN Ungkap 3 Alasan Penundaan Pengangkatan PPPK 2024 & CPNS, Data Lengkap