Anas Tak Haramkan Aklamasi
Sabtu, 15 Mei 2010 – 08:15 WIB

Anas Tak Haramkan Aklamasi
Sementara itu, kandidat calon ketua umum lain Marzuki Alie menegaskan, tak ada agenda setting agar pemilihan nanti harus berlangsung secara aklamasi. Terutama, dari panitia maupun DPP. "Kalaupun aklamasi harus melalui proses, tidak boleh ada agenda pemaksaan semacam itu," tegasnya. Sebab, menurut dia, jika hal tersebut terjadi, Demokrat akan memiliki sejarah buruk. "Hak peserta kongres yang terabaikan itu menyimpang dari alur demokrasi dan partai ini akan selalu berusaha menjauhinya," tandasnya. (bay/dyn/c7/agm)
Baca Juga:
JAKARTA -- Salah seorang calon ketua umum (Ketum) Partai Demokrat Andi Mallarangeng melontarkan wacana agar mekanisme pemilihan pada Kongres II Demokrat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang