Anas Terpilih sebagai Ketum Demokrat
Minggu, 23 Mei 2010 – 19:40 WIB

Anas Terpilih sebagai Ketum Demokrat
Dugaan suara MA membesar lantaran mendapat limpahan suara pendukung AM, lantaran saat dimulainya pemungutan suara putaran kedua, MA dan AM masuk bersamaan ke ruangan sidang dengan bergandengan tangan, dengan saling berapitan tangan.
Baca Juga:
Masuknya kedua kandidat dengan bergandengan tangan ke ruang sidang itu dianggap sebagai simbol telah berkoalisinya kubu AM dengan kubu MA, untuk menghadapi AU. Namun nyatanya, AU tetap unggul di ronde penentuan ini. (sam/awa/jpnn)
BANDUNG - Anas Urbaningrum (AU), dalam putaran kedua pemilihan ketum Partai Demokrat, berhasil mengalahkan saingan terberatnya, Marzuki Alie (MA).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina