Ancam Boikot Transfer Klub Kecil
Minggu, 15 Mei 2011 – 15:32 WIB
"Sengketa ini bisa berimbas ke dalam bursa transfer, karena klub besar bisa saja memilih untuk menukar pemain. Jika salah satu dari 15 klub itu membawa uang dari klub lima besar, maka kami tidak akan ada yang membeli pemain mereka," ujar Paolillo kepada Radio Crc seperti dikutip Tribalfootball.
Baca Juga:
"Saya bisa beberkan secara terbuka, bahwa negosiasi transfer dengan klub-klub tadi selama ini sangat baik," timpalnya.
Pamor Serie A memang kalah ketimbang Premier League dan Liga Primera. Baik dari segi tontonan maupun kualitas timnya. Meski demikian, Serie A masih menduduki posisi kedua pendapatan terbesar dari hak siar televisi. Sementara, posisi pertama ditempati Premier League. Total, menurut laporan football marketing, setiap musimnya Serie A bisa meraup 911 juta euro dari hak siar. (bas)
KLUB - klub kecil di pentas Serie A bakal kesulitan untuk bekerja sama dalam urusan transfer dengan Inter Milan. Pasalnya, Inter sudah mengeluarkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Arema vs Persib: Maung Bandung Mencari Pelampiasan, Singo Edan Jadi Korban?
- Erick Thohir Mania Dukung Timnas Indonesia di Bawah Asuhan Patrick Kluivert Tembus Piala Dunia
- Klasemen Liga 1: Papan Atas Memanas
- Inilah Kontestan Perempat Final Australian Open 2025, Sore Nanti Djokovic Vs Alcaraz
- MotoGP 2025: Begini Cara Ducati Menjauhkan Bagnaia dan Marquez dari Potensi Konflik
- Tersenyum Bersama Gresini Racing, Marc Marquez Siap Jadi Protagonis di Ducati