Ancelotti Mengaku Belum Lihat Video Kiriman Mou
Selasa, 02 April 2013 – 06:59 WIB

Carlo Ancelotti. Getty Images
PARIS - Pelatih Paris Saint-Germain (PSG) Carlo Ancelotti mengaku belum melihat video yang dikirimkan oleh Pelatih Real Madrid Jose Mourinho. Rekaman gambar itu merupakan kelemahan strategi untuk bisa mengalahkan Barcelona.
"Saya menjawab ini empat hari yang lalu dan Saya masih belum melihat video itu," kata Ancelotti seperti yang dilansir Mundo Derportivo, Selasa (2/4).
Baca Juga:
Mou, sapaan akrab pria asal Portugal itu membeberkan kelemahan Barcelona jelang melawan PSG. Seperti laporan L’Equipe, ia mengirimkan DVD ke PSG berupa cara mengatasi permainan tiki-taka Alzugrana.
Dalam vidoe tersebut, terungkap strategi yang diterapkan Mou mengalahkan Barcelona dengan memanfaatkan sisi kelemahan Lionel Messi dkk.
PARIS - Pelatih Paris Saint-Germain (PSG) Carlo Ancelotti mengaku belum melihat video yang dikirimkan oleh Pelatih Real Madrid Jose Mourinho. Rekaman
BERITA TERKAIT
- Satu Kekhawatiran Bojan Hodak Menjelang Persib vs Persik
- Persib vs Persik: Bojan dan Tyronne del Pino Sama-sama pakai Kata Sulit
- Hasil Liga Champions: Arsenal Masuk Buku Sejarah, Madrid dan Atletico Sengit
- Klasemen Liga 1: Arema FC Kena Dobel KO, Malut United Sukses Naik Peringkat
- Malut United Tuntaskan Dendam, Kalahkan Arema FC
- Setelah Bungkam Bali United, Pelita Jaya Hadapi Jadwal Padat