Anda dan Pasangan Mirip dalam Beberapa Hal, Ini Lho Alasan Ilmiahnya
Senin, 12 April 2021 – 07:41 WIB

Ilustrasi Pasangan. Foto : Ricardo/JPNN.com
Namun, bukan berarti seseorang bisa jatuh cinta pada sosok yang sangat berbeda atau bertolak belakang secara pemikiran dan kepribadian dengannya.
Meski demikian, studi ini menunjukkan kemiripan dengan pasangan menjadi faktor penting jika ingin membangun pernikahan yang damai dan bahagia.
Dengan demikian, pasangan tersebut lebih mudah untuk menyamakan pemikiran dan membangun kehidupan yang harmonis.(genpi/jpnn)
Kemiripan yang dimiliki antara suami dan istri mampu menentukan seberapa besar hubungan cintanya.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Wanita yang Tewas di Magetan Dilaporkan Hilang Sejak Maret
- Sempat Dituding Selingkuh dari Tengku Dewi, Andrew Andika Yakin Bisa Setia
- Ladies, Ketahui Pemeriksaan IHK pada Kanker Payudara
- WRP Indonesia Dukung Perempuan Menjalani Ramadan Lebih Sehat, Punya Bisnis Fleksibel
- Aksi Koboi Pengusaha yang Teror Wanita Pakai Senpi Dipicu Masalah Asmara, Oalah
- Wanita Pengedar Narkoba di Ogan Ilir Ini Tertangkap