Anda Ingin Turunkan Berat Badan Setelah Lebaran, Lakukan 3 Olahraga Ini

jpnn.com, JAKARTA - LEBARAN tinggal beberapa hari lagi. Bagi wanita, mereka tentu harus melakukan berbagai persiapan.
Mulai dari menurunkan berat badan, melakukan berbagai perawatan wajah, kulit dan rambut, hingga membeli baju.
Lebaran identik dengan kumpul keluarga dan juga berbagai kue, makanan dan minuman.
Hal ini tentu saja membuat kita tanpa sadar mengonsumsi berbagai makanan tersebut secara berlebihan.
Akibatnnya, berat badan Anda bisa saja naik beberapa kilo setelah lebaran.
Jika Anda ingin menurunkan berat badan dengan sehat, yuk lakukan beberapa olahraga ini.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Joging
Joging menjadi salah satu olahraga yang paling mudah dilakukan. Selain bisa berinteraksi dengan alam juga bisa menghirup udara segar.
Ada beberapa jenis olahraga yang ampuh menurunkan berat badan Anda setelah lebaran dengan cepat dan salah satunya dengan rutin berenang.
- Jakarta Ramah Bersepeda, EJ Sport & Pemprov DKI Gelar Acara SilaturahRide 2025
- Atasi Lonjakan Gula Darah di Pagi Hari dengan 3 Cara Alami Ini
- 5 Manfaat Temulawak yang Bantu Tingkatkan Nafsu Makan Anak
- 5 Camilan yang Aman Dikonsumsi Tengah Malam, Berat Badan Tetap Normal
- Anda Ingin Menaikkan Berat Badan, Konsumsi 5 Makanan Ini Sebelum Tidur
- 3 Olahraga yang Aman Dilakukan Penderita Asma