Anda Vegetarian? Harus Baca ini!!
Sabtu, 14 Mei 2016 – 08:23 WIB

Ilustrasi
jpnn.com - VEGETARIAN sebutan bagi orang yang tidak mengonsumsi daging sapi, ayam, kambing dan sebagainya. Agar Anda sukses menjadi vegetarian dan tidak sia-sia, beberapa makanan ini harus dihindari, seperti dilansir laman Sheknows, Kamis (12/5).
1. Gula.
Gula putih mendapat warna dari proses pemurnian yang sering melibatkan penggunaan bone char. So, jangan memilih gula merah, gula bubuk atau gula mentah.
2. Jell-O, marshmallow.
Makanan manis ini biasanya dibuat dari gelatin, yang terbuat dari kolagen berasal dari produk sampingan hewan. Untuk itu, Anda harus menghindari produk yang dibuat dengan gelatin.
3. Permen.
Lapisan mengkilap yang terdapat pada permen biasanya berasal dari resin, yang juga mengandung banyak pemanis.
4. Makanan merah.
VEGETARIAN sebutan bagi orang yang tidak mengonsumsi daging sapi, ayam, kambing dan sebagainya. Agar Anda sukses menjadi vegetarian dan tidak sia-sia,
BERITA TERKAIT
- Paramount Petals Gencarkan Gerakan Sehat dan Cerdas bagi Anak Usia Dini hingga Lansia
- Tip Mempersiapkan Libur Lebaran Berkesan Bareng Keluarga
- Cegah Bibir Kering Saat Puasa dengan 5 Cara Alami Ini
- 4 Manfaat Jintan Hitam Campur Madu, Ampuh Obati Asma
- Akhirnya Diluncurkan, DRX Token Jadi Solusi Berantas Produk Palsu
- 3 Manfaat Salak, Cegah Tumbuhnya Sel Kanker Prostat