Andai di Zaman SBY, Neno Warisman tak Akan Seperti Ini
Selasa, 28 Agustus 2018 – 11:30 WIB
BACA JUGA: Neta Pane Sebut Neno Warisman Langgar UU Penerbangan
Baca Juga:
Berbeda pilihan dan sikap dalam negara demokrasi ditegaskan Didi sebagai hal yang wajar, sehingga bisa saling koreksi dan memperbaiki diri. Seyogianya meskipun berbeda pilihan tetapi harus saling menghargai dan menghormati kebebasan berpendapat.
"Pemerintah yang demokratis harusnya menjawab kritik, sekeras apa pun kritik tersebut dengan terus bekerja yang baik dengan mengutamakan kepentingan rakyat. Dengan demikian tidak perlu kawatir tidak dipilih lagi oleh rakyat pada tahun 2019," tambahnya. (fat/jpnn)
Pegiat gerakan #2019GantiPresiden Neno Warisman tidak akan dipersekusi andai apa yang dia lakukan terjadi di era SBY.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Synchronize Festival 2023, Duet Fariz RM & Neno Warisman Tampil Memukau
- Bantu Perekonomian Pesantren Tumbuh, Sandiaga Uno Beri Bibit Kambing
- 3 Berita Artis Terheboh: Razman Lakukan Pelecehan? Neno Warisman Dikritik
- Tanya soal Ini kepada Bonge, Neno Warisman Banjir Kritikan
- Ratusan Kader Partai yang Didirikan Amien Rais Ikuti Jejak Neno Warisman
- Ustaz Sambo Ungkap Alasan Neno Warisman Mengundurkan Diri dari Partai Ummat