Andai Jokowi Dukung Ganjar, tetapi Megawati Usung Puan...
Rabu, 23 Februari 2022 – 22:12 WIB

Presiden Joko Widodo (kanan) didampingi Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dalam kunjungan kerja di Wonogiri pada Selasa, 28 Desember 2021. Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden
Selain itu, para volunter pendukung Jokowi juga akan menanti arahan mantan wali kota Surakarta itu soal capres 2024.
Ketua Umum Solidaritas Merah Putih (Solmet) Silfester Matutina yang menjadi salah satu peserta ikrar menyatakan dukungannya untuk capres 2024 akan ditentukan oleh perintah dari Jokowi.
"Kami akan menunggu komando dari Presiden Jokowi dan memberikan mandat penuh kepadanya memilih capres putra terbaik bangsa sebagai penerus estafet kepemimpinan nasional," kata Silfester, Selasa (22/2).(mcr8/jpnn)
Tidak ada calon petahana atau incumbent pada Pilpres 2024, tetapi Presiden Jokowi akan menjadi faktor penentu.
Redaktur : Antoni
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Inas Zubir Menilai Ada Motif Ekonomi Terkait Isu Ijazah Palsu Jokowi, Begini Analisisnya
- Bobby Nasution Datangi KPK, Ada Apa?
- Ganjar Pranowo Tanggapi Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa
- Jonan Vatikan
- Gerindra Ungkap Alasan Prabowo Utus Jokowi ke Pemakaman Paus Fransiskus, Ternyata...
- Koordinator Gerakan Indonesia Cerah Tanggapi Kelompok yang Kerap Sudutkan Jokowi