Andalkan Perangkat SAR Canggih, Kemampuan Survival Manusia Berkurang

Ditambah lagi biaya untuk alat pencarian seperti sewa pesawat SAR yang biayanya meningkat menjadi $5000 per jam dan hal ini bisa membuat biaya pencarian mencapai $1 juta.
Tony Bullen, dari Departemen Pertambangan dan Minyak Australia barat yang sering menyelenggarakan pelatihan keselamatan bagi pihak-pihak yang membutuhkannya.
Umumnya kelompok yang beresiko termasuk mereka yang menghabiskan waktu berminggu-minggu atau bahkan berbulan-bulan di kawasan terpencil, daerah berbatu untuk mencari emas nugget yang sulit dijangkau.
"Kami melihat semakin banyak orang yang hilang adalah memiliki yang mobil empat-wheel-drive dan punya waktu luang untuk pergi menjelajah dan kasus seperti ini semakin meningkat. Diperkirakan dalam 4 – 5 tahun mereka mendapati dirinya dalam kesulitan."
DMP, worksafe dan Polisi WA yang menjalankan kampanye keselamatan diri di wilayah pedalaman berusaha untuk memperkuat pesan-pesan kunci: membawa air, membawa EPIRB, dan tetap berada di kendaraan Anda jika terjadi gangguan atau masalah pada kendaraan Anda.
Tapi Bob Cooper, prioritasnya adalah meningkatkan kemampuan bertahan hidup orang tanpa bantuan di pedalaman.
Salah satu pakar keterampilan bertahan hidup atau survival di daerah pedalaman Australia mengatakan ketergantungan pada perangkat berteknologi tinggi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya