Andhika Pratama Jadi Presenter Paling Ngetop 2018
jpnn.com, JAKARTA - Andhika Pratama berhasil menyabet penghargaan sebagai Presenter Paling Ngetop di ajanh SCTV Awards 2018, Jumat (30/11).
Bapak dua anak itu berhasil mengungguli sejumlah pembawa acara ternama di kategori Presenter Paling Ngetop.
Dalam sambutannya, suami Ussy Sulistiawaty itu mengucapkan rasa terima kasih kepada keluarga serta fan yang telah mendukungnya.
Selain itu, Andhika juga banjir ucapan selamat dari warganet seperti yang terlihat dalam akun Instagram miliknya.
“Selamat ya kak Andhika kakak udh dpt presenter trgetop. Selamatt,” ujar _alifka.aulia_.
“Yeaaay selamat ka andikaaaaa , masih dipercaya jadi host kesayangan pemirsa sctv,” ucap liita.15.
“Congrats kak menang sebagai presenter paling ngetop di sctv awards 2018,” kata lenayuliana17.(zul/pojoksatu)
Andhika Pratama mengucapkan rasa terima kasih kepada keluarga serta fan yang telah mendukungnya.
Redaktur & Reporter : Yessy
- 3 Berita Artis Terheboh: Harvey Moeis Dituntut 12 Tahun Penjara, Dinar Candy Bakal Setia
- Andhika Pratama: Ussy Sulistiawaty Sangat Dekat dengan Mama
- Andhika Pratama Ungkap Alasan Ibu Mertua Dimakamkan Satu Liang Lahat dengan Adik Ipar
- Andhika Pratama Ungkap Penyebab Ibunda Ussy Sulistiawaty Meninggal
- Antar ke Peristirahatan Terakhir, Ussy Sulistiawaty Peluk Erat Potret Sang Ibunda
- Mertua Meninggal Dunia, Andhika Pratama: Umi Telah Lepas dari Penderitaan Sakit