Andi Akmal: 2022, Pertanian Harus Jadi Sektor Unggulan Selain Kesehatan dan Energi
Rabu, 05 Januari 2022 – 03:03 WIB
Legislator kelahiran Bone ini berharap tahun 2022 dapat melakukan ekspor beras. Menurut dia, bila tahun 2022 melakukan ekspor beras, maka akan menjadi rekor negara ini karena sejak zaman Presiden Suharto, Indonesia belum mampu ekspor beras kualitas medium.
Akmal meminta secara khusus kepada pemerintah melalui Komisi IV DPR agar tahun 2022 ini sektor pertanian menjadi sektor unggulan atau sektor utama, selain kesehatan dan energi.
“Konsekuensinya, mesti ada perbaikan politik anggaran untuk meningkatkan APBN pertanian yang dapat diakomodir melalui perubahan APBN,” kata Andi Akmal Pasluddin.(fri/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Angdi Akmal mengapresiasi pertumbuhan ekspor pertanian yang terus meningkat di tahun 2021 sebesar Rp 451,77 triliun naik 15,79 persen dibanding tahun-tahun sebelumnya.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Solutif! Bank Mandiri Bersama RSAB Harapan Kita Perkuat Digitalisasi Sektor Kesehatan
- Kenaikan PPN 12 Persen, Marwan Cik Asan Mendukung karena Ada Perlindungan bagi Masyarakat Bawah
- Konflik Pulau Rempang, Mafirion DPR: BP Batam Jangan Lepas Tangan, PT. MEG Tak Punya Hak Berpatroli
- 4 Tips Hadapi Stres Jelang Tahun Baru
- Koalisi Masyarakat Sipil Minta Presiden Prabowo Memastikan Transisi Energi Inklusif
- Menolak Lupa!: Pentingnya Pilkada Langsung Dalam Kehidupan Demokrasi Bangsa Indonesia