Andi Arief Curiga Isu Toleransi untuk Menutupi Kasus Jiwasraya
Jumat, 27 Desember 2019 – 00:15 WIB
Pada bagian akhir rekaman berdurasi 1.22 menit, Andi Arief kembali mengungkapkan, toleransi antarumat beragama sudah menjadi budaya bagi warga Lampung.
"Bagi kami di Lampung ini, toleransi itu sudah menjadi budaya, kok jadi hilang. Padahal sudah menjadi budaya, sudah melekat pada kami. Kami mutar-mutar ke gereja itu kalau malam Natal, enggak ada masalah. Bersalaman dan di sana, semua rukun damai," katanya.
Video komentar Andi Arief telah ditonton sebanyak 8.135 kali hingga Kamis petang. Selain itu juga telah diretweet 160 kali dan disukai 497 kali. (gir/jpnn)
Febri Diansyah Bukan Juru Bicara KPK Lagi:
Andi Arief curiga ada pihak yang sengaja mengembuskan isu toleransi beragama di Indonesia, untuk menutupi sejumlah permasalahan terkait keuangan seperti kasus Jiwasraya.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Jelang Natal & Tahun Baru, Senator Manaray Bersama Kemenhub Sepakat Awasi Harga Tiket ke Papua
- Paket SNAP! AirAsia MOVE Bikin Libur Natal Makin Menyenangkan dan Lebih Murah
- Anggota DPRD DIY Menolak Istilah Nataru
- Akbar Yanuar
- SBY Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran, AHY: Beri Dukungan kepada Sahabatnya
- Demokrat Prioritaskan AHY Jadi Menteri di Kabinet Prabowo, Kementerian Apa?