Andi jadi Tersangka, KPK Dianggap Jerat Putra Mahkota
Jumat, 07 Desember 2012 – 11:33 WIB

Andi jadi Tersangka, KPK Dianggap Jerat Putra Mahkota
Meski demikian Bambang juga mengatakan, karena KPK sudah menetapkan Andi sebagai tersangka maka pengungkapan kasus korupsi Hambalang harus hingga tuntas. Menurutnya, semua pihak yang terlibat harus dijerat KPK.
Baca Juga:
"Kita desak KPK segera menuntaskan sampai akar-akarnya dan mengusut ke mana saja dana jarahan itu mengalir. KPK harus segera mengungkap apakah ini kejahatan korporasi atau individu. Kalau melihat fakta-fakta yang sdh terungkap di publik, ini adalah kejahatan korporasi, terencana, terstruktur dan rapih," tegasnya.(ara/jpnn)
JAKARTA - Penetapan Andi Mallarangeng sebagai tersangka kasus korupsi sempat membuat kaget anggota Komisi Hukum DPR, Bambang Soesatyo. Politikus
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah