Andi Mallarangeng Kritik PSSI
Karena Tak Kirimkan Pemain Terbaik
Jumat, 02 Maret 2012 – 09:16 WIB

Andi Mallarangeng Kritik PSSI
JAKARTA-Kekalahan memalukan timnas 0-10 dalam ajang Kualifikasi Pra Piala Dunia 2014 melawan Bahrain sangat disesalkan oleh pemerintah. Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Andi Mallarangeng menilai hasil buruk itu berakar dari konflik di tubuh PSSI yang tak berkesudahan. Ya, pernyataan mantan juru bicara kepresidenan tersebut memang cukup beralasan. Semenjak PSSI memutuskan hanya memanggil pemain yang tampil di Indonesia Premier League (IPL), dan melarang pemian Indonesia Super League (ISL)memperkuat timnas, pesimisme pun muncul.
"Ini hasilnya kalau pengurus ribut terus, seharusnya semua mendahulukan kepentingan sepak bola Nasional," katanya saat berada di kompleks Istana Kepresidenan, kemarin (1/3).
Baca Juga:
Andi menilai kualitas timnas yang menurun drastis dibanding laga-laga sebelumnya disebabkan sikap egoisme dari PSSI yang membuat kompetisi menjadi terbelah. Akibatnya, pemain-pemain yang bermain di liga yang dianggap illegal oleh PSSI tak boleh diturunkan.
Baca Juga:
JAKARTA-Kekalahan memalukan timnas 0-10 dalam ajang Kualifikasi Pra Piala Dunia 2014 melawan Bahrain sangat disesalkan oleh pemerintah. Menteri
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025