Andi Mallarangeng Masuk Daftar Pemeriksaan KPK
Dapat Giliran Diperiksa Selasa Pekan Depan
Jumat, 27 Mei 2011 – 02:02 WIB

Menteri Pemuda dan Olah Raga (Menpora) Andi Mallarangeng.
Juru bicara KPK Johan Budi yang dihubungi secara terpisah mengatakan bahwa Andi Mallarangeng bakal diperiksa sebagai saksi. Johan menambahkan, pemaggilan terhadap mantan juru bicara kepresidenan itu sudah dibahas dalam rapat pimpinan KPK dengan penyidik, beberapa waktu lalu.
Menurut Johan, KPK mengantongi bukti cukup sehingga merasa perlu untuk memeriksa Andi Mallarangeng. Namun Johan enggan merincinya.
Meski enggan merinci barang bukti dimaksud, namun Johan menegaskan bahwa Menpora layak dipanggil untuk membeberkan kasus yang terjadi di Kemenpora. "Apalagi yang jadi tersangka kan Sesmenpora (Wafid Muharam) yang jadi bawahannya langsung," imbuhnya.(ara/jpnn)
JAKARTA - Penyidikan kasus suap proyek SEA Games terus berkembang. Kini, fokus penyidikan tak hanya kepada para tersangka. Bahkan Komisi Pemberantasan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin