Andi Mallarangeng Resmi Mundur, SBY Maklum
Jumat, 07 Desember 2012 – 10:31 WIB
JAKARTA -- Andi Alifian Mallarangeng resmi menyatakan mundur sebagai Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora). Pengunduran diri tersebut diumumkan langsung Andi Mallarangeng di Kantor Kemenpora, Jumat (7/12). Andi mengungkapkan, telah menjelaskan status hukumnya kepada Presiden. "Beliau memahami dan menerima pengunduran diri saya," kata Andi.
Langkah ini diambil setelah Andi Mallarangeng berkonsultasi dengan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Wakil Presiden Boediono di Istana Presiden tadi pagi.
Baca Juga:
"Tadi pagi saya menghadap presiden dan mengajukan surat pengunduran diri yang mulai berlaku hari ini. Saya bertemu pak SBY bersama wapres, Menkokersa, menseskab di Kantor presiden," terang Andi Mallarangeng dalam konferensi pers di Kantor Kemenpora, Jumat (7/12).
Baca Juga:
JAKARTA -- Andi Alifian Mallarangeng resmi menyatakan mundur sebagai Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora). Pengunduran diri tersebut diumumkan langsung
BERITA TERKAIT
- Usut Kredit Fiktif Rp220 M, KPK Panggil Pihak BPR Bank Jepara Artha
- Alvalab Hadirkan Layanan Uji Laboratorium di SIAL Interfood Jakarta 2024
- JADE Hadirkan Inovasi Teknologi Praktik Kedokteran Gigi
- KPK Sebut Paman Birin Mangkir dari Pemeriksaan
- Pj Gubernur Agus Fatoni Terima Anugerah Sahabat Pers Award dari SPS Sumut
- Kejagung Sudah Sita Aset Hendry Lie, Nilainya Puluhan Miliar