Andik Vermansah Pilih Pensiun Daripada Harus Lawan Persebaya di Liga
Rabu, 03 April 2019 – 14:49 WIB
“Saya jelaskan sekali lagi tentang kontrak di Madura. Saya akui bahwa saya (memang) pemain amatir. (Sikap) profesionalku kalah oleh hatiku,” tulis Andik.
Andik menambahkan, banyak orang yang masih belum paham dan mempertanyakan loyalitasnya sebagai pendukung Persebaya.
“Saya berjanji tidak bermain melawan tim kebangaan saya dari kecil, Persebaya. Saya Bonek sejati. Kalau saya nanti di liga masih main melawan Persebaya, saya akan pensiun. Catat kalau seandainya saya ingkar,” tegas Andik. (saf/jpc/jpnn)
Laga Persebaya Surabaya melawan Madura United pada babak semifinal Piala Presiden 2019 akan mengaduk-aduk emosi Andik Vermansah.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Persebaya Vs Madura United 0-0, Persita Vs Arema FC 4-3, Cek Klasemen Liga 1
- Live Streaming Persebaya Vs Madura United: Ini soal Fisik dan Mental
- Persebaya Vs Madura United: Peluang Tim Tamu Masuk Top 4
- Persebaya Vs Madura United Malam Ini: Dendam Bajol Ijo
- Liga 2: Persiraja Vs Malut United Ricuh, Wasit Lari ke Ruang Ganti
- Live Streaming Semen Padang Vs Persiraja: Ada Gol & Kericuhan di Babak Pertama