Andre Dio Mencoba Peruntungan di Persiba Balikpapan
Rabu, 30 Januari 2019 – 21:02 WIB
Baca juga: Aang Suparman dan Yudi Khoerudin Hengkang, Sunni Berpotensi Kembali
Mengingat sejumlah tim di kasta kedua juga punya ambisi yang sama. “Intinya, bermain baik. Insyaallah kalau diterima, ingin membawa Persiba bisa naik kasta,” harap Dio.
Musim lalu, bersama PSMP, Andre Dio kerap dipercayakan mengisi lini tengah. Bahkan tim asal Jawa Timur tersebut berada di posisi keempat. Memastikan satu tiket di delapan besar. Sayang, pada babak delapan besar, PSMP harus tersingkir.
Menarik dinanti kiprah Andre Dio dengan Persiba. Bila diterima, tentu ia akan bernostalgia dengan Bryan Cesar Ramadhan. Kompatriotnya saat masih berada di skuat tim sepak bola PON Kaltim pada 2016 silam. (ham/san/kpnn/is/k18)
Sejak dicoret dari Persiba Balikpapan pada musim 2017 lalu, Andre Dio malang-melintang ke berbagai klub.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Rahmad Mas'ud Mendukung Kebangkitan Persiba FC dan Persiba Balikpapan di Liga 3
- Kalteng Putra vs Persiba: Tuan Rumah Usung Misi Keluar dari Zona Degradasi
- Pesta Gol di Markas Persiba, PSBS Susul Persela ke 12 Besar Liga 2
- PSBS Biak Punya Modal Berharga Menjelang Tandang ke Markas Persiba
- Liga 2 2023/2024 Hari Pertama: Persiba Bernasib Buruk, Duo Jatim Menang
- Gede Widiade Sebut Sosok yang Pantas jadi Ketum PSSI