Andry Wibowo dan TikTokers
Oleh: Hendra Hasanuddin, S.Sos
Kalau sulit membayangkannya, kita bisa lihat film tentang aktivitas polisi di Amerika Serikat.
Hobi Andry Wibowo dalam menulis terus dilakukannya hingga kini.
Di tengah kesibukannya sebagai Kapolres Jakarta Timur saat menghadapi Pilkada DKI Jakarta 2017, Andry tercatat masih menyempatkan diri menulis artikel dengan judul 'Peran Polisi dalam Menghadapi Paham Radikal'.
Sepertinya, dia menjadi polisi yang selalu ingin menemukan gagasan dan kebaruan dalam mencermati fenomena sosial yang ada.
Tiga puluh tahun sudah Andry Wibowo mengemban tugas sebagai personel Bhayangkara.
Semenjak lulus dari Akpol, dia selalu mendapatkan penugasan dalam bidang reserse.
Begitu banyak kasus kejahatan yang telah berhasil diungkapnya.
Saat menjabat Kasatserse untuk pertama kalinya pada 1995 di Kabupaten Timor Tengah Utara, NTT, Andry dan timnya berhasil mengungkap kasus pembunuhan misterius Audi Manus Kafemenanu.
Pernyataan Irjen Andry Wibowo yang menyemangati aparatur negara untuk berani terhadap preman viral di TikTok, simak selengkapnya
- Terduga Pelaku Penembakan Warga di Nagan Raya Ditangkap Polisi
- Viral Dugaan Politik Uang Rudi Seno di TikTok, Netizen Beri Komentar Beragam
- Ungkap Kasus TPPO, Polres Muara Enim Bekuk 1 Tersangka
- Heboh Polisi Tembak Polisi, Komisi III DPR Bakal ke Sumbar
- Kabagops Polres Solok Selatan Langsung Serahkan Diri Seusai Tembak Mati Kasat Reskrim
- Ketua Parpol di Bekasi Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ketua Forkim Tegas Bilang Begini